Minggu, 21 Februari 2010

0 tips buat blokir nomer pribadi/dirahasiakan dan sms spam

Kesal kan kalo kamu menerima panggilan dari nomer pribadi/dirahasian. Atau dapat sms dari nomer tak dikenal, yang isinya kuis,undian dll. Tips ini cocok juga buat kamu yang ingin putus pacar atau ikut sms premium yang pulsa terpotong ribuan rupiah tiap hari. Padahal sudah di unreg tapi pulsa tetap tersedot. Tips ini mungkin cocok juga ya buat artis2 bahkan Presiden sekalipun.he...he...he...
Tipsnya adalah: Ponsel kamu harus Sony Ericsson(tipe lain tdk tahu). Siapkan Pin 2 dan Puk 2 kartu kamu. Tanya ke operator ya. Untuk Indosat. Pin 2 standard 1234 dan Puk 2 standard 12345678 Sekarang diponsel SE kamu, buka Menu, lalu pilih kontak. Tekan Pilihan lalu Opsi. Kemudian pilih Nomer khusus lalu Panggilan terprogram. Di bagian No. Terprogram, tambahkan nomor2 kontak yang mana saja yang boleh menghubungi kamu. Setelah selesai lalu Aktifkan. Nah disini kamu diminta memasukkan Pin 2 kamu. Hati2 3x salah masukkan Pin 2. Kartu kamu terblokir. Tapi untung dech, karena kamu sudah siapkan Puk 2 nya juga. Untuk berjaga-jaga terblokir gitu. Nah selesai sudah. Dan skrg kamu akan aman dari pangilan nomer pribadi/dirahasiakan. Jika nomor kamu dihubungi, seolah-olah nomor kamu sudah mati. Bukan sedang tidak aktif atau diluar jangkauan. Kalau disms juga tdk bisa. Smsnya terpental, tidak akan terkirim karena tidak di ijinkan. Hanya nomor2 yang telah kamu program yang bisa menghubungi kamu. Asyik khan. Jadi aman dech. Dicoba ya

0 komentar:

Posting Komentar